PTPP menggarap sejumlah proyek strategis pemerintah dari mulai jalan tol hingga pembangkit listrik, untuk memuluskannya, perusahaan menyiapkan investasi Rp 21 T
PT Adaro Power, anak usaha PT Adaro Energy Tbk di bidang bisnis pembangkit listrik, mengincar proyek PLTGU Peaker Jawa-Bali 3 dan PLTGU Peaker Jawa-Bali 4.