detikSport
Federer Ungkap Alasan Batal Pensiun di 2016
Nyaris saja pensiun, Roger Federer berubah pikiran. Saran istrinya, Mirka, meyakinkan petenis Swiss itu untuk tetap berada di jalur profesional.
Minggu, 08 Apr 2018 19:25 WIB







































