Deni Gadungan Mencari Mangsa Lewat Facebook, Waspadalah!
Bagi yang demam facebook, tentu patut waspada. Kejadian yang dialami Deni Prastyo bisa menimpa siapa saja. Akun facebooknya dibajak dan digunakan untuk menipu, bahkan telah menelan korban.
Sabtu, 14 Agu 2010 15:03 WIB







































