detikNews
Penyelundup Lilin Altar Gereja yang Berisi 1,2 Kg Sabu Dibui 14 Tahun
Segala cara dilakukan oleh para gembong untuk menyelundupkan narkotika. Seperti dengan cara menelan kapsul narkoba, memasukkan ke paket susu dan ada yang menyisipkan ke dalam lilin altar gereja.
Jumat, 27 Mar 2015 16:02 WIB







































