Pangeran Harry dan istrinya Meghan Markle terlibat aksi kejar-kejaran mobil. Insiden yang terjadi pada Rabu (17/5) itu melibatkan fotografer paparazzi.
Situs audible.com merilis data terbaru, buku audio yang dinarasikan oleh suara Harry itu menempati posisi pertama yang diterbitkan oleh Penguin House Audio.
Hubungan Pangeran William dan Pangeran Harry disebut semakin memburuk setelah perilisan memoar Spare. Bahkan, William disebut tak lagi berniat berdamai.