Ruben Amorim kritik penampilan Manuel Ugarte, menyebutnya tidak sebaik dulu. Ugarte kalah saing di Manchester United dan diminta untuk kerja lebih keras.
Liverpool menang 5-1 atas tuan rumah Sparta Praha pada leg pertama 16 besar Liga Europa. Hasil ini membuat The Reds mendekatkan diri dengan perempatfinal.
Bayer Leverkusen terus melanjutkan catatan tak terkalahkan musim ini. Sempat tertinggal dua gol, Die Werkself memaksakan hasil imbang 2-2 kontra Qarabag.