Menteri Pertanian Andi Amran menargetkan program hilirisasi pertanian dapat menyerap 1,6 juta tenaga kerja dalam dua tahun, dengan investasi Rp 371,6 triliun.
BPS mencatat NTP nasional September 2025 naik 0,63% menjadi 124,36, dipicu oleh kenaikan harga komoditas seperti kopi dan kelapa sawit. Ketersediaan beras aman.