detikNews
Polisi: Insiden di Kantor Go-Jek Kemang Belum Tentu Penembakan
Pihak kepolisian masih menyelidiki insiden di kantor pelatihan Go-Jek di Kemang, Jakarta Selatan. Polisi belum mengindikasikan insiden itu sebuah penembakan.
Minggu, 01 Nov 2015 18:34 WIB







































