Presiden Prabowo dan Presiden Prancis Macron melakukan pertemuan bilateral di Istana Merdeka. Pertemuan keduanya menghasilkan sejumlah perjanjian kerja sama.
PT Bank Negara Indonesia (Persero) Tbk (BBNI) atau BNI menjadi bank plat merah pertama yang pertama kali mencatatkan sahamnya di perdagangan pasar modal.