Keberadaan empon-empon kini banyak diburu. Pasalnya, bahan rempah-rempah ini dipercaya mampu menangkal adanya corona, terlebih virus itu sudah masuk Indonesia.
Nama Prof Chairul Anwar Nidom disebut dalam video yang diunggah Gubernur Jatim, Khofifah Indar Parawansa di IG. Prof Nidom 'menemukan' penangkal virus Corona.
Para peneliti ikut sibuk mencari racikan makanan pencegah virus corona. Ada jahe, kunyit hingga jeruk nipis yang bisa diandalkan untuk mencegah virus corona.
Rempah-rempah diyakini bisa mencegah virus corona karena meningkatkan kekebalan tubuh. Produsen rempah-rempah ini untung besar dari omzet yang naik drastis.