detikNews
Pejabat Tinggi Kedutaan Korut di China Membelot
Seorang pejabat tinggi kedutaan Korea Utara (Korut) di Beijing, China dilaporkan telah membelot. Tidak disebutkan identitasnya.
Rabu, 05 Okt 2016 14:30 WIB







































