Dokter Spesialis Paru/Konsultan Intensivist dan Gawat Nafas RSPAD Gatot Soebroto dr Dewiyana Andari Kusmana, mengatakan 80% pasien COVID-19 adalah OTG.
Selain Corona, Satgas Covid-19 juga mengawasi potensi bencana lain yang dapat muncul di masa pandemi. Seperti banjir yang memerlukan tempat pengungsian.
WHO menyebut ada harapan vaksin COVID-19 tersedia akhir 2020. Ia mengajak para pemimpin untuk memastikan distribusi yang adil ketika vaksin sudah tersedia.
Satgas COVID-19 menyebut jumlah kesembuhan pasien COVID-19 di Indonesia mencapai 232.593 kasus. Ini menempatkan Indonesia di peringkat 19 dari 216 negara.
Demonstrasi tolak Omnibus Law Cipta Kerja disebut berpotensi jadi klaster Corona baru. Satgas COVID-19 meminta masyarakat menyampaikan pesan yang kreatif.