detikOto
Rolls-Royce Phantom 'Mandi' Emas 120 Kg
Pada dasarnya mobil asal Inggris Rolls-Royce sudah mewah. Mendengar namanya saja pasti kita sudah terkesan mobil mahal. Namun kalau mobil mewah ditambah dengan emas sebanyak 120 kg apa jadinya?
Jumat, 05 Agu 2011 13:56 WIB







































