detikNews
Roller Coaster Tergelincir, 6 Orang Dievakuasi dari Ketinggian 50 Meter
Setidaknya 6 orang diselamatkan petugas dari kecelakaan di sebuah lokasi wisata di Gold Coast, Australia. Para korban diselamatkan setelah kereta seluncur 'Roller Coaster' yang mereka naiki, keluar dari rel dan terpelanting di ketinggian sekitar 50 meter.
Senin, 16 Mar 2015 21:17 WIB







































