detikTravel
Mampir ke Bumi Serambi Makkah, Jangan Lupa Coba Mie Aceh
Bertandang ke Bumi Serambi Makkah Aceh, pastinya tidak lengkap jika tak mencoba Mie Aceh. Selain rasanya berbeda dengan mie kebanyakan di Pulau Jawa, rasanya enak dan harganya juga bersahabat.
Kamis, 26 Mar 2015 09:30 WIB







































