Ruangan besar di lantai 3 Gedung Kementerian Pembangunan Daerah Tertinggal (PDT) itu tak ubahnya galeri foto. Di tiap sudut dindingnya, terpajang foto-foto dengan obyek nan eksotis karya sang menteri.
Wakil Presiden Boediono saat ini berada di Kazakhstan untuk mengikuti The 7th World Islamic Economic Forum dan kunjungan kenegaraan. Usai dari Kazakhstan, Wapres akan melanjutkan perjalanan ke tanah suci Makkah untuk ibadah umroh.
Presiden Yaman, Ali Abdullah Saleh, tetap berupaya mencengkram kekuasaan walau unjuk rasa menentang kepemimpinannya semakin meluas dan para pemimpin suku juga ikut dalam perebutan kekuasaan.
Selain menembak mati 4 perompak Somalia, Satgas Duta Samudera TNI berhasil menggagalkan perampokan kapal tanker milik Uni Emirat Arab. Bagaimana ceritanya?
Setelah pembajakan kapal MV Kudus, para pengusaha pelayaran dan pemilik kapal ketakutan. Mereka pun memilih membayar tentara bayaran dari Sri Lanka. Ongkosnya terbilang mahal US$ 26 Ribu atau sekitar Rp 230 juta.
TNI AL menyiapkan dua opsi pengawalan untuk kapal-kapal dagang RI yang melewati laut Arab dan Somalia. Bergabung dengan task forces di perairan Somalia atau menempatkan personel TNI di kapal-kapal dagang RI
Perairan Somalia beberapa tahun ini rawan dengan aktivitas pembajakan. Kapal berbendera Indonesia yang belum lama dibebaskan oleh perompak setelah uang tebusan dibayar adalah kapal MV Sinar Kudus.