Sepakbola
Pelarangan GT-AP Sejak Awal Tidak Disetujui Dityo
Anggota Komite Normalisasi (KN) Dityo Pramono mengaku sampai akhir tidak setuju terhadap pelarangan kepada George Toisutta dan Arifin Panigoro. Namun pada akhirnya suaranya kalah.
Jumat, 29 Apr 2011 20:13 WIB







































