detikNews
Tarik Pungli di Layanan Gratis Sertifikat Tanah, Wawan Dihukum 4 Tahun
Pungli di sektor layanan publik bukan isapan jempol. Seperti terlihat di Kantor Pertanahan Kota Cimahi, warga ditarik pungli Rp 500 ribu untuk program sertifikasi tanah gratis.
Kamis, 20 Feb 2014 12:23 WIB







































