detikNews
Menhub dan DPR Ingin KNKT Lepas dari Dephub
Keinginan KNKT untuk lebih independen mendapat lampu hijau dari Menhub dan DPR. Nantinya, KNKT diharapkan tidak bertanggung jawab pada Menhub.
Kamis, 25 Jan 2007 07:06 WIB







































