Trend artis menjadi anggota DPR yang dimulai 10 tahun lalu nampaknya masih berlanjut pada Pemilu 2014. Partai Demokrat mengaku ada artis yang bergabung sebagai caleg dan membuka kesempatan kepada artis lainnya yang berminat.
Pemilu 2014 bisa jadi semakin banyak artis yang duduk di DPR. Parpol besar sekelas Golkar dan PDIP membuka pintu lebar bagi caleg dari kalangan selebritis, asalkan memenuhi persyaratan yang ditetapkan.
Sebagai organisasi masyarakat yang bernafaskan Islam, Muhammadiyah menegaskan untuk tidak terjun ke politik. Namun ormas yang berdiri 1912 ini menjalankan politik moral.
Jelang Pilwalkot Bandung Juni 2013 mendatang, Tina Talisa, presenter salah satu tv swasta asal Bandung, disebut-sebut akan ikut meramaikan pemilihan kepala daerah itu. Namun Tina mengaku belum memutuskannya.
Blusukan atau turun ke jalan untuk mendengar aspirasi langsung dari masyarakat baru saja dilakukan Presiden SBY kemarin. Pengamat politik Sugeng Sukardi Rinakit, menilai yang dilakukan SBY bisa mendompleng PD.
Kabar rencana pernikahan pengusaha asal Kalimantan, Abu Bakar dengan Dewi Persik terus berkembang. Depe sendiri sudah berkali-kali membantah. Ada apa sebenarnya di balik drama itu?
Taufik Kiemas dan Megawati Soekarnoputri, dua orang politisi senior PDIP yang berpengaruh besar. Uniknya, sepak terjang pasangan suami-istri ini dalam berpolitik kerap terlihat bertolak belakang. Tapi rumah tangga tetap utuh. Kok bisa ya?
Mantan PM Italia, Silvio Berlusconi, dilaporkan setuju membayar istri keduanya hampir US$4 juta per bulan, sebagai bagian dari penyelesaikan gugatan cerai.
Status cerai tampaknya tak mempengaruhi hubungan baik Hengky Kurniawan dan Christy Jusung. Terbukti Hengky mengaku masih sering jalan bareng dengan mantan istrinya itu setiap seminggu sekali.