detikNews
Pick Up Rombongan Pelayat Terguling, Seorang Balita Tewas
Kecelakaan tunggal terjadi di Jalan Raya Sedarum, Nguling, Pasuruan, . Sebuah mobil pick up N 8667 TC berpenumpang rombongan pelayat asal Desa Sumberdawe, Kecamatan Grati, terguling. Seorang balita tewas dan belasan penumpang lainnya luka-luka.
Selasa, 19 Jun 2012 12:19 WIB







































