detikHealth
Cedera Punggung Saat Backflip, Remaja Anggota Cheerleader Ini Meninggal
Penting untuk selalu berhati-hati dan utamakan keselamatan saat sedang melakukan kegiatan apapun, termasuk cheerleader atau pemandu sorak. Kegiatan yang banyak dilakukan di tingkat sekolah ini merenggut nyawa seorang anggotanya di Singapura.
Senin, 16 Sep 2013 18:57 WIB







































