Oppo akan segera merilis seri terbarunya, F11 Pro yang digadang-gadang memiliki kamera utama berukuran 48MP. Seperti apa hasil jepretan Oppo F11 Pro ini?
Realme 3 resmi hadir di Indonesia dengan prosesor helio P60. Ponsel ini menghadirkan tiga varian 3GB RAM + 32 ROM, 3GB RAM + 64GB ROM dan 4GB RAM + 64GB ROM.
Realme 3 tak ikut jor-joran "menjual" kamera megapixel besar. Itu karena Realme menganggap ada yang lebih penting ketimbang angka megapixel pada kameranya.