detikNews
LBH Jakarta Nilai Operasi Yustisi Hanya untuk Rakyat Miskin
Operasi yustisi kependudukan beberapa kali digelar Pemprov DKI. Biasanya yang terjaring operasi ini adalah orang-orang yang tidak ber-KTP Jakarta. LBH Jakarta menilai, kegiatan tersebut tidak akan menjawab persoalan sosial di Ibukota.
Jumat, 17 Sep 2010 11:31 WIB







































