detikFinance
Kemenperin Target Sektor Industri Pekerjakan 16,3 Juta Orang
Menperin Airlangga Hartarto menargetkan jumlah tenaga kerja yang bekerja di sektor industri bisa meningkat menjadi 16,3 juta orang di 2017.
Minggu, 19 Feb 2017 13:51 WIB







































