detikNews
Kopassus Gelar Syukuran HUT ke-63, Undang Tokoh Eks GAM, OPM dan Timtim
Kopassus akan menggelar syukuran HUT ke-63 hari ini. Seluruh keluarga besar korps baret merah akan diundang dalam acara ini termasuk para eks Danjen dan para purnawirawan Kopassus.
Rabu, 29 Apr 2015 07:31 WIB







































