detikNews
Diawali Ical, Ratusan Orang Sumbang Darah di Ancol
Upaya pemenuhan akan kebutuhan darah terus dilakukan. Sebab itu acara gelar donor darah massal pun digelar. Ditargetkan 1.000 orang menyumbangkan darahnya.
Minggu, 28 Jan 2007 06:55 WIB







































