Fenomena hujan es terjadi di Gunung Slamet, pada Minggu (22/11) siang. Seorang pendaki merekam momen tersebut dan menceritakan suasananya. Seperti apa?
"Maaf ini belum berakhir, karena iklim kita, curah hujan yang cukup besar namun tentatif ini masih berlangsung sampai kira-kira nanti di Februari," kata Pradi.
Hujan angin disertai butiran es kembali mengguyur Depok pada Minggu (26/9) sore tadi. Fenomena ini sudah kedua kali dalam kurun waktu satu pekan terakhir.
Selasa (2/3), hujan es mengguyur Malang Selatan. Prakirawan BMKG Karangploso, Malang, Edythya Ferlani W menyebut, hujan es terjadi karena siklon tropis.