Vaksin COVID-19 menjadi harapan baru untuk mengakhiri pandemi. Namun dalam juknis yang berlaku, para penyintas atau survivor belum boleh menerima vaksinasi.
Operasi pencarian 5 ABK TB Mitra Jaya XIX yang hilang di Perairan Gresik-Surabaya diperpanjang 3 hari lagi. Keputusan ini setelah ada evaluasi dan koordinasi.
Ustaz Maaher rencananya akan dikuburkan di sebelah makam Syekh Ali Jaber atas permintaan Ustaz Yusuf Mansur (UYM). Namun ternyata hal itu dibantah oleh UYM.
Jenazah Soni Ernata atau Ustadz Maaher akan dimakamkan di Pondok Pesantren Darul Quran, Tangerang, siang nanti. Pihak ponpes pun melakukan sejumlah persiapan.
Kemenkes resmi mengeluarkan surat edaran pelaksanaan vaksinasi kepada kelompok komorbid hingga ibu menyusui. Vaksin yang digunakan adalah vaksin Sinovac.