Tak kurang dari 37 band, 12 DJ dan band-band legendaris Bandung akan memeriahkan pagelaran Bandung Youth Park Fest di Lapangan Saparua, Sabtu (30/8/2008).
Kecintaan warga Jerman terhadap Indonesia beralasan, terutama setelah mengenali ragam jenis kesenian Indonesia yang mereka pandang memesona, seperti kesenian angklung asal Jabar.
Peringatan HUT ke-63 RI yang dilangsungkan di Wisma Duta KBRI di Malaysia berlangsung khidmat dan meriah. Bahkan dalam upacara itu, 3 pengacara asal Malaysia diberi penghargaan.
Siapa bilang mall hanya untuk tempat belanja dan hang out, toh ternyata menenun dan membatik pun bisa dilakukan di mall. Tak percaya? Datang saja ke BSM!
Itulah impian kejayaan. Itulah mitos nyata Nusantara III. Negeri kesatuan, kedamaian, dan kemakmuran. Inilah Indonesia Raya di mana sang nyiur dan merah putih tak pernah lelah melambai-lambai.
Bangsa Indonesia khususnya masyarakat Wonosobo boleh percaya diri dan bangga. Teh Tambi dari daerah itu dikagumi citarasanya di Letohradek Mitrovskych, Brno.
Pada awalnya, batik hanya digunakan oleh keluarga dan lingkungan keraton. Namun karena banyak pekerja keraton tinggal di luar keraton, maka pemakaian batik pun ditiru oleh rakyat.
Bandung tak hanya memiliki FO, distro atau wisata kuliner. Simak even-even yang bakal digelar, siapa tahu bisa jadi alternatif lebih tepat untuk mengisi akhir pekan.