Pemerintah memperbolehkan digelarnya sekolah tatap muka di wilayah PPKM level 1-3. Nantinya sekolah akan ditutup 3 hari jika ada siswa yang terpapar COVID-19.
"Kita ini sudah bagus sebenarnya. Tapi ya karena masih menerima 'rezeki nomplok' (zona PPKM Level 4) ya kita terima saja," kata jubir Satgas COVID Purworejo.