detikNews
Massa di Atambua Kembali Brutal, Kantor DPRD dan Pospol Dirusak
Situasi keamanan di Atambua, Kabupaten Belu, Nusa Tenggara Timur (NTT) kembali mencekam. Ribuan warga melakukan aksi pengrusakan kantor DPRD, pos polisi, SPBU dan warung-warung.
Jumat, 22 Sep 2006 13:51 WIB







































