detikTravel
Yang Baru dari Mesir, 2 Patung Firaun Ukuran Raksasa
Bicara soal Mesir tak sekadar Piramida atau Sphinx. Kota wisata sejarah di Mesir, Luxor, kini memiliki 2 patung kuno Firaun yang berukuran raksasa. Patung ini pun telah dipamerkan dan sudah bisa dilihat traveler.
Rabu, 26 Mar 2014 12:49 WIB







































