Sepakbola
Kroos, Dinamo Baru Los Blancos
Jika ada salah satu transfer terbaik musim ini, bolehlah nama Toni Kroos ada di urutan teratas. Coba tanyakan kepada Real Madrid yang sekarang merasakan kontribusi pemain yang "cuma" dibeli dengan banderol 32 juta euro ini.
Kamis, 18 Des 2014 11:22 WIB







































