detikNews
Pengacara Klaim Rizieq Dapat Long Stay Visa, Polisi: Tak Masalah
"Ya nanti kita lihat progresnya bagaimana dari tim penyidik, sekarang kita belum dapat keputusan dari penyidik ya," ujar Kombes Argo.
Senin, 12 Jun 2017 08:48 WIB







































