detikNews
Sekolah Diliburkan 2 Pekan, Disdik Bandung: Tetap Belajar di Rumah
Kegiatan Belajar Mengajar (KBM) di sekolah di Kota Bandung dihentikan sementara akibat pandemi Corona. Untuk itu, orang tua diminta mengawasi anaknya di rumah.
Senin, 16 Mar 2020 16:51 WIB







































