Atletico Madrid akan bertandang ke markas Lazio di Liga Champions musim ini. Pelatih Diego Simeone kembali mengungkit kisah indah sewaktu membela Biancoceleste.
Lazio secara dramatis selamat dari kekalahan saat menjamu Atletico Madrid. Tertinggal hingga masa injury time, gol kiper Ivan Provedel mengubah skor jadi 1-1.