Peringatan peristiwa Asia-Afrika ke-55 kali ini diakui penyelenggara gelaran dilakukan sekadarnya. Selain terbentur waktu yang singkat juga dengan dana yang hanya mengandalkan donatur.
Sekitar seribu anak akan ramaikan gelaran Asia-Afrika Children Festival, Sabtu (24/4/2010), yang akan diselenggarakan di sepanjang Jalan Braga (Naripan) sampai Jalan Asia-Afrika.
Komisi Pengawasan Persaingan Usaha (KPPU) mengendus adanya persaingan yang tak sehat dalam proses tender pengadaan paviliun Indonesia dalam acara pameran World Expo 2010 di Shanghai, China.
Berbicara mengenai alih fungsi Jalan Braga menjadi kawasan pedestrian tidak akan pernah selesai. Sepanjang jalan yang berganti rupa dengan batu andesit kini terlihat hancur dan bergelombang.
Kemana Anda berlibur besok? Pertanyaan tersebut selalu 'mengganggu' setiap musim liburan tiba. Sebab, terkadang tujuan berlibur dengan kekompakan keluarga tidak berbarengan.
Kesal dengan banyaknya lubang di jalanan kota Bandung, warga melakukan aksi protes di jagad maya. Facebooker dan Taruwit tak hanya meneriakkan kekesalannya, mereka juga siap menggelar acara untuk menyindir Pemkot Bandung.