detikNews
Mahasiswa Pendemo Tolak Omnibus Law Tiba di Bundaran Patung Kuda Jakarta
Mahasiswa yang tergabung dalam BEM SI telah tiba di Bundaran Patung Kuda, Jakarta Pusat. Mereka mulai berdemonstrasi menolak omnibus law UU Cipta Kerja.
Jumat, 16 Okt 2020 13:57 WIB