detikHealth
1,5 Juta Pasien Hepatitis di Indonesia Terancam Kanker Hati
Hepatitis kadang tidak ada gejalanya tapi bisa berkembang jadi kanker hati yang mematikan jika tak diobati. Sementara itu, obatnya masih sangat mahal sehingga diperkirakan 1,5 juta pengidapnya terancam kanker hati.
Jumat, 24 Jun 2011 16:57 WIB







































