Sepakbola
Rusia 2018 dalam Bayang-bayang Skandal Suap dan Potensi Konflik
Piala Dunia 2018 memang baru akan dilangsungkan empat tahun lagi. Namun, sejak sekarang turnamen yang rencananya akan digelar di Rusia itu telah ramai dibicarakan lantaran dua hal: isu suap dan keamanan.
Selasa, 22 Jul 2014 16:41 WIB







































