detikNews
Dada Anak Ditembus Peluru, Penahanan Suli Ditangguhkan
Akhirnya Suli bisa mengikuti prosesi pemakaman anaknya tersayang. Tahanan titipan Polres Bojonegoro ini akhirnya mendapat penangguhan penahanan dari Polwil Bojonegoro pasca tertembaknya istri dan anaknya di depan Lapas.
Kamis, 18 Sep 2008 15:53 WIB







































