Warga Miskin Surabaya Mulai 5 Desember Terancam Tak Bisa Berobat Gratis
Keluarga miskin di Surabaya mulai 5 Desember 2011 bakal tidak mendapat pengobatan gratis apabila Pemkot Surabaya tidak melunasi utangnya sebesar Rp 52 miliar ke RSU dr Soetomo.
Sabtu, 03 Des 2011 00:16 WIB







































