detikFinance
Banyak Ledakan Elpiji, Hatta Nilai Pengawasan Pertamina Kurang
Pemerintah menilai Pertamina kurang aktif dalam melakukan pengawasan dan sosialisasi kepada masyarakat pengguna elpiji 3 kg, sehingga menyebabkan banyaknya kasus ledakan gas elpiji.
Selasa, 22 Jun 2010 08:06 WIB







































