detikNews
SBY Ucapkan Selamat Untuk Obama
Barack Obama telah resmi menjadi presiden ke-44 Amerika Serikat. Presiden SBY melalui Jubir Kepresidenan Dino Pati Djalal pun mengucapkan selamat atas dilantiknya Obama.
Rabu, 21 Jan 2009 01:24 WIB







































