detikOto
Komunitas Yaris Akhiri Touring 1.000 KM dengan Show Off di Pantai
Komunitas Yaris menjadikan salah satu lokasi pantai di Bali sebagai tempat aktivitas terakhir Yaris Community Gathering 2010: It’s All About Fun. Touring sejauh 1.000 km pun berakhir dengan show off di pantai.
Senin, 20 Sep 2010 15:41 WIB







































