detikNews
Rikwanto: Thorik Masih Diperiksa di Polda Metro Jaya
Muhamad Thorik, pria terduga teroris yang memiliki bahan peledak di Tambora, Jakarta Barat, menyerahkan diri ke polisi kemarin. Hingga kini, Thorik masih diperiksa di Direktorat Reserse Kriminal Umum (Direskrimum) Polda Metro Jaya.
Senin, 10 Sep 2012 06:13 WIB







































