Polo Divonis Satu Tahun Penjara dan Denda Rp 2 Juta
Majelis Hakim Pengadilan Negeri Jakarta Timur menjatuhkan vonis 1 tahun penjara potong masa tahanan dan denda Rp 2 juta kepada pelawak Polo. Hukuman ini cukup ringan ketimbang tuntutan Jaksa Penuntut umum yang menuntut 1 tahun 6 bulan.
Jumat, 15 Okt 2004 14:48 WIB







































