detikNews
Luhut Titip Keamanan Puncak Peringatan KAA ke-60 di Bandung pada Kapolda dan Pangdam
Penanggungjawab kegiatan perayaan peringatan KAA ke-60 yang juga merupakan Kepala Staf Kepresidenan, Luhut Binsar Panjaitan meminta Kapolda Jabar dan Pangdam III Siliwangi untuk memastikan keamanan untuk kelancaran kegiatan tersebut.
Rabu, 11 Mar 2015 14:22 WIB







































