Polisi membubarkan tawuran dan balap liar di beberapa titik di Jakarta Timur dini hari tadi. Empat orang ABG diamankan dan 2 bilah senjata tajam disita.
Komisi Perlindungan Anak Indonesia (KPAI) berharap gelaran MotoGP di Mandalika dapat meningkatkan talenta anak Indonesia serta mengurangi aksi balap liar.
Densus 88 menyebut terduga teroris jaringan NII berencana melengserkan pemerintah. Polisi menemukan rencana teror kelompok tersebut menggunakan sajam golok.